Teori Ekonomi Bagi Hasil: Kegagalan ‘Self Regulating’ Ekonomi Kapitalis dan Konstruksi Teori ‘Self Regulating’ Bagi Hasil Berdasarkan Tujuh Norma Dasar Ekonomi
Teori Ekonomi Bagi Hasil memberikan landasan teoritis bagi sebuah sistem ekonomi yang menerapkan bagi hasil antara pengusaha dan buruh sebagai pengganti dari upah buruh. Di dalam sistem Ekonomi Bagi Hasil, upah dihapus karena; membuat ekonomi menjadi tidak 'self regulating' (wage
